Jumat, 10 Juni 2011

inilah sepeda dengan desain frame berbentuk Z

semua orang pasti akan berkata tanpa keraguan sekalipun bahwa sepeda adalah sarana transportasi paling ramah lingkungan yang pernah diciptakan manusia . dan sepeda adalah salah satu sarana latihan menengah yaitu dengan menhasilkan tenaga pendorong yang merupakan bentuk kegiatanyang ramah lingkungan. desain baru dalam dunia sepeda ini dinamakan OM-Organik Motion yang berdasarkan atas konsep Z-frame ,yang dilengkapi dengan sistem terpadu seperti paduan antar suspensi depan dan belakang yang dipadukan dengan poros penggerak.dan Handlebar serta sadle yang dapat diatur sesuai keinginan dan terdapat joystick untuk mengatur perpindahan gigi juga pengendalian rem , dan semuanya tergabung dengan reflektor sisiluar ban dan lampu ekor , nikmati sensasinya....


ovi organik motion bike

ovi organik motion bike

press release

Organik Motion adalah lambang dari sebuah evolusi dan merupakan salah satu gerakan yang merupakan simbol kemapanan , sehingga semakin banyak digunakan karena ramah lingkungan tidak juga merusak keseimbangan ekologi dan salah satu bentuk modernitas dalam bentuk alat transportasi mekanik yaitu sepeda

ovi organik motion bike

dalam desain Organik Motion ini mencoba menggabungkan antara ergonomi dasar dengan funsionalitas dengan state-of-teh-art-design,material dan tehnologi. yang bertujuan untuk meningkatkan keseluruhan dari semua sifat ergonomi ,performa dan berkelanjutan, maka dihadirkanlah model transportasi yang unik dan penuh inspirasi lebih jauh pada abad 21 yang akan mewarnai gaya hidup kita dimasa depan.


ovi organik motion bike

Organik Motion berdasarkan sebuah Z-frame concept , yang memadukan remdepan dan belakang , juga suspensi depan dan belakang , dan perpaduan antara poros penggerak dengan pengaturan tinggi rendah sadle juga handlebars.semua dihadirkan dengan sebuah joystick yang dapat mengatur perpindahan gigi juga mengatur system pengereman , yang terletak pada handelbars yang sangat ergonomik.selain itu , sepeda ini dilengkapi dengan rim statik yang disertakan perlengkapan pengaman seperti reflektor saat roda luar berputar dan lampu pada ekor, yang semuanya terpasang pada frame, rasakan sensasinya.....(wicak)

sumber

ovi organik motion bike

ovi organik motion bike

Designer : Stevie miles Brewu

2 komentar:

Unknown mengatakan...

LUAR BIASA INI BARU JENIS SEPEDA YANG SDH SAYA DAMBAKAN DAN INGINKAN

Unknown mengatakan...

SELAIN RAMAH LINGKUNGAN JUIGA SANGAT EKONOMIS DAN SANGAT BAIK BAGI PENDERITA DIABETES UNTUK SELALU RAJIN BEROLAHRAGA MENUJU TEMPAT PEKERJAAN ATO KANTOR

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Sweet Tomatoes Printable Coupons