Rabu, 27 Juli 2011

paduan antara backpack dan montain bike

Inilah karya dengan ide brilian dari ‘Bergmönch’ sebuah sepeda dipadu dengan backpack yang tergolong ringan dan berkapasitas penyimpanan cukup besar sangat cocok untuk petualangan dalam menaklukkan alam liar. Sepeda lipat ini , yang diterjemahkan dari konsep seorang biksu pengembara pegunungan , dapat di lipat menjadi sangat ringkas seingga tidak menyulitkan saat berjalankaki, dan sangat ringan sehingga sangat mudah saat ditaruh dipunggung.

para penjelajah bisa hiking menaiki tebing perbukitan yang terjal dipagi hari , kemudian makan siang , dengan cepat dan ringkas merakit Bergmönch mereka dan setelah itu bisa down hill menuruni permukaan perbukitan dan merasakan sensasi seorang down hiller sejati.

sepeda ini memiliki ukuran roda berbeda antara depan dan belakang, dan memang didesain lebih sigab menuruni track down hill sehingga lebih capable dengan berbagai karakter jalur, serta dilengkapi fork suspensi yang bisa dilipat untuk memudahkan pengepakan, serta shock backer belakan untuk meningkatkan kenyamanan dan keamanan, sebuah hydraulic disc brake system sehingga lebih mempermudah manuver sehingga lebih lincah, serta ruang penyimpanan backpack yang berkapasistas cukup besar sekitar 12 liter, menurut keterangan Greenmuze(wicak).








sumber

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Sweet Tomatoes Printable Coupons